5 Wisata Kuliner Di Bogor Yang Wajib Dikunjungi
Sumber Gambar : Google Image |
1. Martabak Encek
Sumber Gambar : Google Image |
2. Restoran Gurih 7
Sumber Gambar : Google Image |
Restoran Gurih 7 ini terletak di Jl. Raya Pajajaran No.102, Bantarjati, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor. Untuk anda orang sunda atau anda yang suka sekali makan makanan khas sunda Restoran Gurih ini sangat cocok untuk anda kunjungi, bukan hanya itu anda juga bisa menikmati suasana kolam ikan di bawahnya. Ketika anda berkunjung disini anda juga akan merasakan sensasi pedesaan yang sangat asri, karena letak Restoran Gurih ini terletak di tengah-tengah Kawasan pedesaan.
3. Soto Mie Bogor
Sumber Gambar : Google Image |
Soto Mie Bogor ini terletak di Yogya Bogor Junction, Jl. Jend. Sudirman No.9A, RT.01/RW.03, Pabaton, Kec. Bogor Tengah, Kota Bogor. Soto Mie Bogor ini menjadi pilihan sangat cocok untuk menemani anda di tengah dinginnya kota hujan tersebut. Untuk harga Soto Mie Bogor ini sangat cocok sekali sehingga tidak akan terlalu menguras dompet.
Baca Juga : MAKANAN YANG COCOK UNTUK DIET
4. Soto Kuning Pak Yusuf
Sumber Gambar : Google Image |
Soto Kuning Pak Yusuf in terletak di Jl. Suryakencana No.103, RT.04/RW.02, Babakan Pasar, Kec. Bogor Tengah, Kota Bogor. Soto Kuning Pak Yusuf ini sudah berdiri sejak tahun 1997 sehingga sudah banyak memiliki hati di para pelanggan, dan jika anda ingin mencicipi Soto Kuning Pak Yusuf ini anda harus rela mengantre, karena sangat ramai sekali pengunjung yang datang.
5. Pizza Kayu Bakar
Sumber Gambar : Google Image |
Pizza Kayu Bakar ini terletak di jl. Mega Mendung No.1, RT.03/RW.04, Babakan, Kec. Bogor Tengah, Kota Bogor. Sesuai dengan Namanya proses membuat pizza yang satu ini sangat unik yaitu memakai kayu bakar berbeda dengan pizza umumnya, selain unik pizza ini juga memiliki rasa yang sangat lezat tak kalah dengan pizza pizza lainnya, untuk harganya juga cukup terjangkau hanya dengan Rp 60.000 anda sudah bisa membeli pizza unik yang satu ini.
Itulah beberapa rekomendasi wisata kuliner yang ada di Bogor, tunggu apalagi yukk segera kunjungi
Terimakasih telah membaca, semoga bermanfaat😊
Baca Juga : Wisata Di Kota Malang Part 2
0 Komentar